Sulteng. WahanaNews.co - Gempabumi Terkini guncang wilayah Sulawesi Tengah (Sulteng) hari ini Minggu 1 Oktober 2023. BMKG merilis Gempabumi Terkini ini berlangsung di Kabupaten Toli-Toli.
Adapun Gempa Bumi kali ini berkekuatan magnitudo 3,0 dan berpusat di laut.
Baca Juga:
Gempa Sesar Anjak Langsa Magnitudo 4.4, Guncangan Kuat di Wilayah Perbatasan Aceh-Medan
Untuk gempa Toli-Toli terjadi pukul 08.43 WIB.
Belum dirinci wilayah mana saja merasakan getaran dari gempa Sulteng kali ini.
Namun tentunya masyaraakt diminta waspada jika terjadi gempa bumi.
Baca Juga:
Pemkot Jakarta Barat Sosialisasi Mitigasi Gempa, Antisipasi Megathrust
Sementara itu gempa berpusat pada kedalaman 10 kilometer.
Titik lokasinya ada di koordinat 0.86 lintang utara, 120.46 bujur timur.
Lokasi pusat gempa berada di darat 33 km Barat daya Toli-toli, Sulawesi Tengah.
Berikut info yang dibagikan BMKG.
"Gempa Mag:3.0, 01-Oct-2023 08:43:01WIB, Lok:0.86LU, 120.46BT (33 km BaratDaya TOLI-TOLI-SULTENG), Kedlmn:10 Km,
Disclaimer:Informasi ini mengutamakan kecepatan,
sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data" tulis twitter BMKG.
Berikut rincian gempa bumi di wilayah Sulawesi Tengah.
Tanggal Waktu 1 Okt 2023 01:42:53 UTC.
Disclaimer:Informasi ini mengutamakan kecepatan,
sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data" tulis twitter BMKG.
Berikut rincian gempa bumi di wilayah Sulawesi Tengah.
Tanggal Waktu 1 Okt 2023 01:42:53 UTC.
Waktu setempat di pusat gempa Minggu, 1 Oktober 2023 pukul 09:42 (GMT +8).
Status Dikonfirmasi.
Garis lintang/bujur pusat gempa 1.19°LU / 121.24°BT ( Kabupaten Buol , Sulawesi Tengah , Indonesia ).
Antipoda 1,19°S / 58,76°B.
Intensitas getaran yang sangat lemah.
Sumber data primer RaspberryShake (RaspberryShake).
Gunung berapi terdekat Una Una (157 km / 98 mil).
Kota-kota terdekat 279 km (173 mil) Palu.
Cuaca di pusat gempa pada saat gempa Awan Tersebar 31,2°C (88 F), kelembapan: 56 persen, angin: 2 m/s (3 kts) dari LU.
Perkiraan energi seismik yang dilepaskan 5,6 x 10 9 joule (1,56 megawatt jam, setara dengan 1,34 ton TNT).[ss]