Selain normalisasi sungai, Satgas TMMD Kodim 1306/Kota Palu melakukan sejumlah perbaikan infrastruktur untuk meningkatkan mobilitas dan perekonomian masyarakat setempat.
TMMD di wilayah ini juga mencakup berbagai kegiatan sosial, seperti pemeriksaan kesehatan gratis dan penyuluhan kebersihan lingkungan.
Baca Juga:
Suharyadi Ubah Sampah Jadi Produk Bernilai Ekonomis Bersama Rekan-Rekannya
"Semua program tersebut dilakukan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat, dengan pendekatan yang berfokus pada kebutuhan langsung warga," ujarnya.
[Redaktur: Patria Simorangkir]