Ia menyebut pembentukan KIM menjadi langkah strategis yang diharapkan mampu membangun kesadaran masyarakat akan pentingnya informasi yang kredibel dan mampu menghadapi tantangan di era digitalisasi.
"Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan KIM di Kabupaten Banggai dapat tumbuh menjadi kelompok yang aktif dalam menyebarkan informasi yang akurat dan positif, serta menjadi penghubung yang kuat antara pemerintah dan masyarakat," ujarnya.
Baca Juga:
Diskominfo dan IJTI Kaltara Gelar Sosialisasi Penulisan Naskah dan Video Jurnalistik
[Redaktur: Patria Simorangkir]