WahanaNews-Sulteng | Hingga hari ini, Rabu (5/1/2022) sejumlah penyintas bencana banjir Kelurahan Duyu, Palu, Sulawesi Tengah masih tinggal di hunian sementara (Huntara).
Pemerintah setempat berkomitmen untuk segera menyelesaikan masalah penyintas bencana pada 2022 ini terutama soal pembangunan hunian tetap (Huntap) bagi sekitar 4.500 Kepala Keluarga yang saat ini masih berada di hunian sementara yang tersebar di Palu.
[kaf]